Apa itu White Space Analysis dan Bagaimana Penerapannya?
19 August 2022
Dalam istilah bisnis “White Space Analysis” telah menjadi kata yang paling populer. White space sendiri secara harfiah mengacu pada sebuah halaman tanpa cetakan atau gambar. Sebutan White Space sendiri adalah sebuah metafora untuk kondisi pasar kosong (empty market) yang siap untuk digarap atau dicabut. Hal ini disebut dengan identifikasi kesenjangan atau gap dalam industri dimana […]